Cara Membuka File Apk Lewat Android

Untuk cara membuka file apk lewat Android ternyata sangat mudah dan bisa di lakukan untuk pemula sekalipun. Di mana biasanya file apk untuk aplikasi beta tester maupun aplikasi yang memang tidak masuk di Google Playstore. Untuk menginstall aplikasi apk tidaklah sulit. Dan juga cara-cara yang akan di bahas di sini mudah untuk di praktikkan.

Mengenal ekstensi apk yang merupakan file dari sistem operasi Android yang dibuat untuk menyalutkan aplikasi ke pengguna. Dengan adanya file ini pengguna bisa menginstall aplikasi tersebut di dalam ponsel Android. Jika di windows lebih di kenal dengan nama ekstensi exe dan msi. Namun jika di ponsel Android hanya membaca file berekstensi apk.

Apk ini banyak di cari khususnya untuk aplikasi crack, klone dan juga aplikasi khusus yang tidak ada di Google Playstore. Semisal Anda ingin mencari aplikasi hacking tentunya Google Playstore tidak menyediakannya. Hanya dengan mengunduh di apkpure sebagai contohnya bisa download salinan mentahan file apk.

Yang mana basis file apk rata-rata bisa di dapatkan secara gratis, tidak seperti software yang ada di Google Playstore. Kebanyakan dari pengguna file apk adalah yang ingin mencari aplikasi berbasis premium namun sudah di crack dan di modifikasi. Serta hampir dari 80% pengguna file mentahan apk di gunakan oleh ponsel berbasis root.

File apk sendiri bisa di salin dan di bagikan kepada teman-temanmu. Bisa dikirim lewat WhatsApp, Telegram, file upload dan Blueetooth. Bagi yang masih penasaran cara membuka file apk lewat Android simak ulasan lengkapnya di bawah ini.

Cara membuka file apk lewat Android

File apk sendiri merupakan ekstensi program yang sudah di set semedikian rupa. Sehingga menghasilkan file utuh di dalamnya termasuk berkas dari software penting yang bisa di install di Android.

Umumnya jenis ini bisa di unduh melalui aplikasi pihak ke-3 yang merupakan tempat market aplikasi seperti apk pure, apk downloader dan masih banyak lainnya. Untuk melakukannya pastikan memiliki jumlah ruangan yang memadai untuk download dan kecepatan koneksi. Jika menggunakan antivirus bawaan, silahkan bisa di non aktifkan terlebih dahulu agar terhindar penghapusan file secara paksa.

Cara membuka file apk melalui browser Android

Untuk membuka file ekstensi apk bisa menggunakan cara-cara di bawah ini.

  • Masuk ke aplikasi website pihak ke 3

Pastikan download terlebih dahulu file yang ingin di unduh. Di beberapa bagian situs yang umum banyak di gunakan dan terbilang aman bisa menggunakan web apk pure. Dan download file tersebut menggunakan browser chrome, firefox maupun bawaan ponsel. Dan masuk ke folder download yang ada di file manager Android.

  • Membuka pengaturan

Di sebagian fitur Android ponsel memiliki sistem keamanan yang berbeda-beda. Yang mana bisa melakukan setting di bagian pengaturan. Di mana cari berkas file yang di download sesudah itu izinkan akses sistem keamanan untuk berkas file download apk tersebut.

  • Aplikasi terinstall di Android

Setelah itu aplikasi akan terdapat opsi untuk install, lakukan penginstallan dan tunggu sampai selesai. Jika sudah selesai selanjutnya adalah buka aplikasi seperti pada jenis aplikasi Google Plasystore lainnya.

Cara melakukan ekstrak file apk di Android

Bagi yang tidak bisa membuka file ekstensi apk maupun melakukan install di ponsel Android. Ada beberapa cara agar bisa melakukan ekstrak file tersebut agar bisa di buka pada perangkay. Yang mana dengan 2 cara ini bisa untuk dilakukan.

  • Menggunakan aplikasi apk extractor di Android yang mana bisa di unduh secara langsung melalui Google Playstore.
  • Setelah itu cari file apk yang ingin di ekstrak filenya. Dan buka lalu tekan tombol simpan ketika di minta perizinan.

Aplikasi dari apk exctactor dapat di unduh secara gratis dan di gunakan pada semua perangkat Android. Dan juga aplikasi ini menganduk ads periklanan yang hadir ketika Anda membuka file tersebut.

Kelemahan file apk di Android

Banyak kelemahan yang ada pada file sistem apk, jika Anda mengunduh file tersebut selain dari Google Playstore. Di mana kelemahan ini umum terjadi dan di jumpai. Untuk daftar kelemahan file apk yang ada sebagai berikut:

  • Lebih mudah dan rentak file apk terhadap serangan virus. Jika Anda salah melakukan download maupun file tersebut mengandung malware. Tentunya bisa merusak sistem dari Android dan rentan terhadap serangan virus. Sebab aplikasi ini kebanyakan di unduh dari pihak ke-3.
  • Aplikasi umumnya banyak terhadi crash jika mendownload langsung file apk. Sebab file ini tidak adanya verifikasi protect seperti halnnya Google Protect by Playstore. Jika mengalami crash pada aplikasi adalah hal yang wajar untuk di jumpai pada aplikasi ini.
  • Tidak ada yang menjamin keamanan perangkat ponsel Anda. Di mana jika terjadi kasus hacing atau tersedianya backdoor di dalam aplikasi yang di unduh melalui apk. Itu merupakan hal yang paling wajar jika di jumpai, sebab file-file ekstensi yang ada di apk umumnya sumber tidak di ketahui dan dari mana file tersebut di dapatkan.

Tinggalkan komentar