Cara Menghapus Akun Facebook Lite Dengan Mudah Permanen 2022

Cara Menghapus Akun Facebook Lite.sebenarnya untuk menghapus akun facebook lite atau fb lite itu sangat mudah sekali untuk dilakukan karena menghapus akun fb lite itu hanya beberapa langkah saja dan di sini kami akan memandu anda bagaimana cara menghapus akun FB Lite dengan cepat dan juga mudah.

seperti yang kita ketahui bahwa semenjak ada aplikasi fb lite, orang orang yang awalnya menggunakan facebook messenger atau bukan versi lite sekarang banyak menggunakan FB Lite karena sangat ringan bahkan aplikasi fb lite hanya beberapa mb saja.

kami tidak tau alasan mengapa anda ingin menghapus akun facebook lite anda, mungkin karena anda sudah tidak ingin lagi menggunakan facebook atau anda sudah mempunyai akun facebook yang lain dan oleh sebab itu anda ingin menghapus akun fb lite.

apapun itu kami tidak akan mencegah anda untuk melakukannya, untuk mengetahui lebih jelas bagaimana menghapus akun fb lite permanen selamanya, oleh karena itu simak artikel ini hingga selesai agar anda punya informasi lebih seputar hapus akun facebook, tanpa basa basi lagi berikut ini cara melakukannya.

Cara Menghapus Akun Facebook Lite

seperti yang anda ketahui bahwa ini anda bisa menonaktfikan akun fb lite bahkan anda bisa langsung menghapus akun fb lite permanen tanpa harus menonaktifkannya untuk itu simak langkahnya berikut ini:

berikut ini cara menghapus akun fb lite permanen dengan Mudah.

1. Buka Facebook Lite dan login ke akun anda.

2. klik menu pojok kanan dan pilih pengaturan.

menghapus akun fab lite

3. pilih informasi pribadi dan akun dan pilih kepemilikan dan kontrol akun.

cara hapus akun fb lite

4. kemudian pilih penonaktikan dan penghapusan.

cara menghapus akun facebook lite

5. pilih hapus akun untuk menghapus akun fb lite permanen dan lanjutkan.

cara menghapus akun fb lite
cara menghapus akun facebook lite

6. lalu lanjutkan penghapusan akun dan pilih hapus akun.

hapus akun fb lite,cara menghapus akun fb lama

7. masukan password lalu pilih lanjutkan.

cara menghapus akun fb lite,Cara Menghapus Akun Facebook Lite,cara menghapus akun fb lite permanen,cara hapus akun fb lite,cara menghapus akun facebook lite,menghapus akun fb lite,hapus akun facebook,cara menghapus akun facebook,cara delete akun facebook lite,cara menghapus akun fb,hapus akun fb lite permanen,

8. Terakhir pilih Hapus akun permanen.

cara menghapus akun fb lite permanen

dengan begitu maka secara otomatis anda sudah menghapus akun fb lite secara permanen akan tetapi akan di hapus permanen setelah 30 hari dan jika ingin mengambalikan akun facebook anda maka anda bisa login kembali sebelum 30 hari, bagaimana mudah bukan cara melakukannya.begitu saja cara untuk menghapus akun facebook lite anda.

Note : sebelum anda pilih hapus akun maka ada pilihan untuk menonaktifkan akun facebook anda, menyimpan log aktifitas akun facebook anda serta download informasi dari akun facebook anda.

jika anda ingin mengetahu lebih jelas lagi bisa menonton video berikut ini cara menghapus akun fb lite permanen dengan mudah.

cara menghapus akun fb lite

jadi pastikan dulu bahwa anda benar benar ingin menghapus akun fb lite anda jangan sampai anda menyesal sudah menghapus akun fb lite anda secara permanen karena jika anda sudah menghapus akun secara permanen maka akun anda tidak akan bisa di kembalikan lain halnya anda menonaktifkan akun facebook anda.

jika anda ingin menonaktifkan akun facebook anda maka akun fb anda masih bisa di kembalikan atau di pulihkan oleh sebab itu kami lebih menyarankan anda untuk menonaktifkan akun fb lite anda, akan tetapi jika anda punya pilihan lain kami tidak akan menerimanya, untuk menonaktifkan akun facebook lite simak caranya berikut ini.

Cara Menonaktikan Akun Facebook Lite

untuk menonaktifkan akun fb lite anda simak cara berikut ini dengan mudah.

  1. Buka FB Lite dan login ke akun anda.
  2. klik menu pojok kanan atas lalu pilih pengaturan.
  3. pilih informasi pribadi dan akun lalu pilih kepemilikan dan kontrol akun.
  4. kemudian pilih penonaktikan dan penghapusan.
  5. lalu pilih nonaktifkan akun facebook dan lanjutkan.
  6. selanjutnya masukan password fb anda dan lanjutkan.
  7. lalu isi alasan mengapa ingin menonaktifkan akun facebook.
  8. selanjutnya pilih nonaktikan akun facebook saya.
  9. selesai.

begitulah cara untuk menonaktifkan akun facebook anda dengan sangat mudah yang wajib anda ketahui agar kedepannya anda tidak akan bingung lagi melakukannya.

Frequently Asked Questions

A. Apa Yang Akan Terjadi Jika Menghapus Akun Facebook?

jika anda sudah menghapus akun facebook anda maka anda akan kehilangan akses akun fb anda tersebut, akan tetapi jika anda baru saja menghapus akun fb anda lalu anda login kembali maka akun facebook anda tidak jadi di hapus oleh facebook karena facebook memberi rentang waktu 30 hari untuk menghapus akun FB lite anda secara permanen.

B. Apakah Akun FB Yang Sudah Di Hapus Permanen Bisa dikembalikan?

jika anda sudah menghapus akun facebook secara permanen maka tidak ada cara untuk mengembalikan akun fb anda jadi pastikan anda benar benar ingin menghapus akun fb lite anda yaa.

Kesimpulan

hanya itu saja yang bisa majalahponsel bagikan untuk anda semua tentang bagaimana cara menghapus akun facebook lite permanen dengan mudah dan cepat yang harus anda ketahui.

jika ada pertanyaan silahkan komentar dan jangan lupa share artikel ini sebanyak banyaknya ke sosial media tentunya, semoga membantu dan bermanfaat, terima kasih sudah membaca artikel kami!!

7 pemikiran pada “Cara Menghapus Akun Facebook Lite Dengan Mudah Permanen 2022”

  1. Saya sudah menghapus akun fb lite akan tetapi kita harus menunggu yaa 30 hari ya min jika ingin menghapus akun fb lite secara permanen,berarti kalau login kembali sebelum 30 hari maka akun fb lite tidak jadi di hapus ya minn?

    Balas
    • Benar sekali jadi ketika sudah melakukan langkah hapus akun di facebook lite, nantinya akun fb akan terhapus permanen jika sudah lebih dari 30 hari akan tetapi jika anda login kembali sebelum 30 maka secara otomatis anda membatalkan akun facebook yang ingin anda hapus!!

      Balas

Tinggalkan komentar