Cara Mengirim Video Di Google Classroom Terbaru Dengan Mudah

cara mengirim video di google classroom.sebenarnya mengirim video di google classroom itu sangat mudah sekali untuk dilakukan bagi siapapun pengguna google classroom dan disini kami akan membantu anda bagaimana mengirim video di google classroom dengan mudah dan cepat.

anda sebagai murid saat mengirim video ke google classroom pasti kebingungan bahkan tidak tau cara upload video ke google classsroom mungkin karena anda tidak terbiasa menggunakan classroom dan oleh sebab itu anda tidak tau cara mengirim video ke google classroom.

anda tenang saja karena kami akan memberikan tutorial yang mudah anda pahami agar anda tidak bingung lagi kedepannya jika suatu saat anda ingin mengirim video di google classroom anda selain itu kami akan memberi tahu anda bagaimana mengpload video ke google classroom.

untuk mengetahui lebih jelas mengenai cara untuk mengirim video di classroom anda sebaiknya anda membaca tutorial dibawah ini sampai selesai agar anda tidak bingung mengirim video di google classroom, tanpa basa basi lagi berikut ini cara melakukannya.

Cara Mengirim Video Di Google Classroom

berikut ini cara mengirim video ke google classroom di hp anda dengan mudah dan cepat.

1. Buka Google classroom dan buka tugas video anda.

mengirim tugas video ke google classroom

2. klik icon panah dan pilih tambahkan lampiran.

cara mengirim tugas di google classroom

3. pilih file lalu klik icon menu pojok kiri.

Cara Mengirim Video Di Google Classroom,Cara Mengirim Video ke Google Classroom,Cara Mengirim tugas Video Di Google Classroom,Cara Mengirim Video Di Classroom,cara upload tugas video ke google classroom,mengirim video lewat google classroom

4. pilih video untuk mengirim video di google classroom anda.

mengirim tugas ke google classroom
Cara Mengirim Video Di Google Classroom

5. lalu pilih video yang ingin anda upload ke google classroom anda.

cara uplod video ke google classroom

6. Terakhir Serahkan untuk mengirim tugas video ke google classroom anda.

7. selesai.

dengan langkah di atas maka kamu sudah berhasil mengirim video di google classroom anda, bagaimana mudah bukan cara melakukannya?hanya saja yang harus anda lakukan untuk mengirim video ke google classroom anda.

untuk upload video atau mengirim video ke google classroom anda pertama buka tugas video classroom > tambahkan Lampiran > pilih File lalu klik menu pojok atas kiri dan pilih video yang ingin anda upload di google classroom anda > Terakhir serahkan untk mengirim video di google classroom anda dan selesai.

Note : cara di atas anda bisa lakukan di hp android atau iphone anda

Jika anda masih kurang paham anda bisa menonton video dibawah ini untuk mengetahui lebih lanjut tentang cara untuk mengirim tugas di google classroom anda.

https://www.youtube.com/watch?v=Aa4LfrJfwoY

Cara Mengirim Video Ke Google Classroom Via Laptop Atau Pc

berikut ini cara mengirim video di google classroom lewat laptop atau pc anda.

cara mengirim video ke google classroom
  1. Buka Google Classroom dan login ke akun anda.
  2. lalu pilih kelas dan pilih tugas video di google classroom anda.
  3. lalu tambah atau buat lalu klik file.
  4. untuk mengirim video di google classroom pilih browse.
  5. lalu cari dan pilih video yang ingin anda upload di classroom anda.
  6. Terakhir serahkan untuk mengirim video ke google classroom anda.
  7. selesai.
video di google classroom,cara mengirim file ke google classroom

hanya itu saja yang harus anda lakukan untuk mengirim video di google classroom anda, berbeda jika anda menggunakan perangkat hp atau mobile justru mengirim video di google classroom lebih mudah dibandingkan lewat hp anda.

Frequently Asked Questions

A. Kenapa tugas video di Google Classroom tidak bisa diserahkan?

penyebab kenapa tugas video adna di google classroom anda tidak bisa diserahkan karena google classroom mengalami overload karena banyak sekali orang yang mengirim video atau file secara bersamaan sehingga anda tidak bisa mengirim tugas video di google classroom anda.

untuk mengatasi hal tersebut sebaiknya anda menggunakan VPN atau anda jangan mengirim video di google classroom anda waktu deadline karena waktu deadline biasanya banyak sekali orang yang upload file atau video secara bersamaan.

B. Cara Mengirim File Di Google Classroom?

berikut ini cara untuk mengirim file lewat google classroom dengan mudah.

  1. Buka Google Classroom dan buka kelas.
  2. klik tugas file di classroom anda.
  3. kemudian klik tamhkan lampiran.
  4. lalu pilih file.
  5. pilih file yang ingin anda kirim ke google classroom anda.
  6. Terakhir Serahkan untuk mengirim file di google classroom anda.

hanya itu saja langkah untuk mengirim file lewat google classroom anda secara cepat dan juga mudah.

Kesimpulan

begitulah langkah mudah bagaimana cara mengirim video di google classroom atau cara mengirim tugas ke google classroom anda dengan cepat dan juga mudah yang wajib anda ketahui agar tidak bingung lagi jika anda ingin mengirim tugas video ke google classroom anda.

jika ada pertanyaan silahkan di tanyakan, semoga membantu dan bermanfaat untuk pembaca dan jangan lupa koment dan share tutorial ini, terima kasih sudah berkunjung di majalahponsel.

Tinggalkan komentar