Cara Menghapus Video Di Telegram Dengan Mudah (Lengkap)

Cara Menghapus Video Di Telegram.sebenarnya untuk menghapus media foto dan video di telegram sangat mudah sekali lohh untuk anda lakukan karena beberapa langkah saja anda sudah bisa menghapus video download di telegram dan disini kami akan memandu anda bagaimana menghapus video di telegram dengan mudah.

mungkin beberapa dari anda yang sering menggunakan telegram pasti sering menonton film ataupun video di telegram, dengan anda sering memutar video di telegram maka secara otomatis anda video tersebut akan terdownload data datanya sehingga aplikasi telegram anda banyak menggunakan penyimpanan HP anda.

jadi intinya adalah ketika anda download video telegram ataupun menonton video di telegram maka data video tersebut akan tersimpan di hp anda, kami tidak tau pasti mengapa anda ingin menghapus video di telegram, mungkin karena telegram anda banyak menggunakan penyimpaan hp dan oleh sebab itulah anda ingin menghapusnya.

apapaun itu anda tidak perlu khawatir cara menghapus data media video di telegram itu sangat mudah, untuk mengetahui lebih lanjut ikuti cara yang ada di bawah ini sampai akhir yaa, tanpa basa basi lagi berikut ini cara mudah hapus video download di telegram dengan benar dan cepat.

Cara Menghapus Video Di Telegram

Berikut ini cara hapus video di telegram android dan iphone dengan mudah.

1. Buka Telegram Di HP Anda.

2. Klik Menu dan pilih pengaturan.

cara menghapus video di telegram

3. Buka data dan penyimpanan.

hapus video di telegram

4. buka pemakaian penyimpanan.

cara hapus video di telegram

5. pilih Hapus Cache Atau Bersihkan Cache untuk hapus video di telegram.

Cara Menghapus Video Di Telegram,Cara Menghapus media Video Di Telegram,cara menghapus video download di telegram,cara menghapus video drakor di telegram,cara menghapus video di telegram iphone,cara menghapus video di telegram,cara menghapus cache di telegram,telegram,hapus video telegram,menghapus video di telegram,

6. Terakhir Bersihkan Cache Atau Hapus Cache.

cara menghapus media video di telegram
Cara Menghapus Video Di Telegram

dengan begitu media foto,video, documen dan berkas lainnya akan terhapus otomatis dari telegram anda, begitulah cara menghapus video download di telegram dengan mudah dan cepat yang harus anda ketahui.

pada gambar di atas cache file media video di telegram sebesar 2,5GB, itu artinya sudah memberatkan penyimpanan HP anda oleh sebab itu anda hapus cache video di telegram.

biasa cache video di telegram itu adalah cache saat anda streaming atau menonton film di telegram seperti drakor dan lain lain.

Catatan :Langkah di atas adalah langkah yang bisa anda lakukan jika ingin menghapus semua media video di telegram.

Cara Membersihkan Telegram

cara membersihkan telegram

Berikut ini cara menghapus video download di telegram dan cara bersihkannya dengan mudah.

  1. Buka Aplikasi Telegram anda.
  2. klik menu lalu pilih pengaturan.
  3. pilih data penyimpanan dan pilih pemakaian penyimpanan.
  4. lalu pilih hapus cache dan konfirmasi hapus cache atau bersihkan cache.
  5. selesai.
Cara Menghapus Video download Di Telegram
Cara Menghapus Video Di Telegram

begitulah cara yang bisa anda terapkan untuk menghapus video di telegram karena streaming dan menonton film di telegram yang menyebabkan cache atau data menumpuk dan oleh sebab itulah sebaiknya anda harus rutin menghapus cache video di telegram dengan cara diatas.

Frequently Asked Questions

A. Apa Yang Terjadi Jika Menghapus Cache Di Telegram

Anda tidak perlu khawatir jika menghapus cache di telegram karena cache sendiri adalah sebuah penyimpanan sebuah informasi yang pernah anda lakukan di aplikasi telegram

contoh anloginya adalah anda menonton video di telegram atau streaming nahh saat anda streaming video di telegram maka data untuk mengunduh video tersebu akan tersimpan sebagai cache, misalnya anda menonton sampai menit ke 15, kemudian anda berhenti dan tidak menonton lagi.

saat anda ingin memutar lagi vide tersebut anda tidak perlu lagi mengunduh data dari menin 1-15 karena sebelumya sudah pernah di lakukan dan tersimpan di cache.

B. Apakah Telegram Menghabiskan Memori HP?

Ya, tentu saja menghabiskan memori hp anda karena video yang anda download saat streaming atau menonton di telegram akan menjadi cache dan cache tersebut akan tersimpan di hp anda, cache ini seperti cache video, foto dan media lainnya.

Kesimpulan

Mungkin itulah penjelasan lengkap mengenai cara menghapus video di telegram dengan mudah dan cepat yang harus anda ketahui, langkah di atas intinya akan membersihkan telegram anda akibat cache yang tersimpan di HP anda.

jika mengalami sebuah kendala jangan ragu untuk bertanya kepada majalahponsel karena kami akan siayap membantu anda, jangan lupa share dan semoga bermanaat dan membantu untuk anda semua terima kasih!!!

Satu pemikiran pada “Cara Menghapus Video Di Telegram Dengan Mudah (Lengkap)”

Tinggalkan komentar